https://reseppercobaanmasak.blogspot.com/2015/09/resep-ongkol-ongkol-gula-merah-mudah.html
Resep ongkol-ongkol gula merah mudah dan tidak ribet.
Siapakan dulu Bahannya
Bahan tabur :
Kelapa parut + garam dikukus
Cara membuat:
Sumber: asri78.wordpress.com
- 1 bungkus tepung hunkwe (120 gr)
- 125 gr gula merah ( 75 gr pakai yang warnanya hitam)
- 115 gr gula pasir ( 110 gr)
- ½ sdt garam
- 800 ml air
Bahan tabur :
Kelapa parut + garam dikukus
Cara membuat:
- Rebus gula merah, gula pasir, garam dan air, saring, dinginkan
- Tuangkan ke dalam tepung hunkwe, aduk rata.
- Masak hingga mendidih dan kental
- Tuang ke loyang yang sudah dibasahi air. dinginkan.
- Sajikan dengan taburan kelapa parut
Sumber: asri78.wordpress.com
Demikianlah cara membuat ongkol-ongkol gula merah mudah. semoga bisa membantu. Oya..jangan takut untuk mencoba. Cobalah dengan setengah resep dulu jika takut gagal. Kegagalan dalam menghasilkan masakan yang diinginkan adalah sesuatu yang biasa. Dari kegagalan itulah kita bisa belajar. Selamat mencoba. Semoga berhasil
Posting Komentar